
Gelar Pelatihan Strategi Komunikasi, Kementerian ATR/BPN Siapkan ASN untuk Hadapi Tantangan Era Digital
Cikeas – Di tengah dinamika era digital yang semakin kompleks, strategi komunikasi menjadi hal penting dalam mendukung jalannya program Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN). Untuk membekali aparatur sipil negara (ASN) bidang kehumasan menghadapi tantangan tersebut, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) mengadakan Pelatihan Strategi Komunikasi di Lingkungan ASN Kementerian ATR/BPN pada Rabu-Kamis,…